Jumat, 24 Mar 2023
  • Institut Pendidikan dan Bahasa Invada Cirebon

SASTRA JEPANG

Program studi ini menekankan pada bahasa dan budaya Jepang, agar mampu berkomunikasi dengan menggunakan bahasa Jepang secara aktif maupun pasif, kompetensi yang dimiliki pada program studi ini diantaranya : Japanese for Bussines, Japanese Literature, Technopreneur, Japanese Film Analysis, Computer for Bussines.

Karier yang dicapai oleh lulusan : Pengajar Bahasa Jepang, Penerjemah, Staff di Perusahaan Jepang, Entrepreneur, Tour Guide dan lain-lain

KELUAR